Panduan Jam Digital 1,2 + Tanggal 0,5 Inch
SPESIFIKASI
Petunjuk Waktu : 24 Jam dan TGL/BLN/THN
Dimensi Module : P= 13,5 cm L= 1,9 cm T= 10,2 cm
Dimensi 7-Segment : 1,2 Inch (Jam) 0,5Inch (Tanggal)
7-Segment : CA warna merah
LED : 3 mm ultrabright warna merah
Pengaturan : Tombol (3 Tombol Menu)
Panjang Tombol : 5 mm
RTC : DS3231SN
Batere CMOS : Sony
Controller Display : 74HC595D dan tr 9012
Tegangan : 5VDC
Soket DC : Standar
Panduan Setting Waktu:
Setting waktu berfungsi untuk menyesuaikan waktu saat ini bila tidak sesuai dengan settingan dari pabrik. Pengaturan waktu terdiri dari JAM (Jam:Menit) dan KALENDER (Hari:Tanggal:Bulan:Tahun).
- Terdiri dari 3 tombol yaitu UP (Atas), MENU (Tengah) dan DOWN (Bawah).
- Tekan tombol MENU (berada di kanan) satu kali maka akan masuk ke pengaturan jam dan display jam akan menampilkan nilai jam seperti gambar berikut :
Jika ingin menyesuaikan tekan tombol UP untuk menambah dan tombol DOWN untuk mengurangi.
3.Selanjutnya tekan tombol MENU satu kali maka pengaturan jam telah disimpan lalu lanjut ke pengaturan menit dan display menit akan menampilkan nilai menit seperti gambar berikut :
Jika ingin menyesuaikan tekan tombol UP untuk menambah dan tombol DOWN untuk mengurangi
4. Selanjutnya tekan tombol MENU satu kali maka pengaturan menit telah disimpan lalu lanjut ke pengaturan hari dan display kalenderakan menampilkan hari seperti gambar berikut :
Jika ingin menyesuaikan tekan tombol UP untuk menambah dan tombol DOWN untuk men.gurang.
5. Selanjutnya tekan tombol MENU satu kali maka pengaturan hari telah disimpan lalu lanjut ke pengaturan tanggal dan displaykalenderakan menampilkan nilai tanggal seperti gambar berikut :
Jika ingin menyesuaikan tekan tombol UP untuk menambah dan tombol DOWN untuk mengurangi.
6. Selanjutnya tekan tombol MENU satu kali maka pengaturan tanggal telah disimpan lalu lanjut ke pengaturan bulan dan displaykalenderakan menampilkan nilai bulan seperti gambar berikut
Jika ingin menyesuaikan tekan tombol UP untuk menambah dan tombol DOWN untuk mengurangi.
7. Selanjutnya tekan tombol MENU satu kali maka pengaturan bulan telah disimpan lalu lanjut ke pengaturan tahun dan displaykalenderakan menampilkan nilai tahun seperti gambar berikut :
Jika ingin menyesuaikan tekan tombol UP untuk menambah dan tombol DOWN untuk mengurangi.
8. Selanjutnya tekan tombol MENU satu kali maka pengaturan tahun telah disimpan dan akan keluar dari mode pengaturan waktu.